Bayangkan Sinar Matahari yang selalu bersinar: cemerlang, hangat, dan ramah. Masalahnya, kita tidak selalu melihatnya. Sesungguhnya gambaran tersebut merupakan bakat kebahagiaan yang ada dalam diri kita dan telah ada dalam diri kita – ia selalu hadir dan tersedia dalam diri kita. Kita dilahirkan untuk berbahagia. Kebahagiaan adalah DNA kita. Secara naluri kita mengetahui apakah kebahagiaan itu. Kita tidak perlu menggambarkannya.
Kemudian datanglah kesulitan dalam hidup kita yang memunculkan konflik, kesusahan, penderitaan, dan keputusasaan. Sebagaimana yang kita alami, penderitaan tersebut kita peroleh karena terputus dari kebahagiaan kita. Kebahagiaan terebut terpisah dari diri kita kemudian menjadi kenangan yang terlupakan. Oleh karena itu, kadang-kadang ingatan tentang kebahagiaan tersebut perlu dimunculkan. Ben Renshaw.
Kemudian datanglah kesulitan dalam hidup kita yang memunculkan konflik, kesusahan, penderitaan, dan keputusasaan. Sebagaimana yang kita alami, penderitaan tersebut kita peroleh karena terputus dari kebahagiaan kita. Kebahagiaan terebut terpisah dari diri kita kemudian menjadi kenangan yang terlupakan. Oleh karena itu, kadang-kadang ingatan tentang kebahagiaan tersebut perlu dimunculkan. Ben Renshaw.
0 komentar